Data Point Kesepatakan


No Nama Kesepatakan Point Kesepatakan
1 Tidak masuk tanpa alasan untuk setiap satu hari (ALPA) 50
2 Tidak Masuk Dalam Mata Pelajaran Tertentu (Per JP) 5
3 Terlambat masuk (Lebih dari Jam 07.01) 10
4 Meninggalkan sekolah tanpa izin 25
5 Mengambil dan memiliki barang milik orang lain dengan cara tidak sah 50
6 Berpakaian tidak lengkap (Tidak berlogo) 5
7 Berpakaian tidak lengkap (Tidak bernama) 5
8 Berpakaian tidak lengkap (Tidak Berdasi) 5
9 Berpakaian tidak lengkap (Tidak bersepatu hitam-putih atau full hitam ) 5
10 Berpakaian tidak lengkap (Tidak berkaos kaki) 5
11 Berpakaian tidak lengkap (Tidak berikat pinggang) 5
12 Berpakaian tidak lengkap (Tidak bertopi pada saat upacara) 5
13 Berpakaian tidak sesuai ketentuan 5
14 Berjaket di lingkungan sekolah 5
15 Membawa make-up 5
16 Memakai pewarna bibir 5
17 Rambut gondrong (Bagi Laki-laki) 10
18 Meloncat benteng 25
19 Bertindik 5
20 Mengecat kuku 5
21 Mengecat rambut 25
22 Kuku panjang 5
23 Memakai Kalung (laki-laki) 5
24 Memakai Gelang (laki-laki) 5
25 Memakai Cincin (laki-laki) 5
26 Melakukan Bullying 50
27 Kaos kaki Tidak Sesuai Ketentuan 10
28 Memakai softlens berwarna 10
29 Sepatu Tidak Sesuai Ketentuan 10
30 mengganggu jalannya KBM 5
31 Pulang sebelum waktunya 10
32 Berkata kotor, tidak sopan, kasar 20
33 Berbuat asusila 300
34 Membawa media pornografi atau cabul 100
35 Mengkonsumsi atau mengedar narkoba tanpa paksa 300
36 Membawa benda yang mengancam keselamatan orang lain 200
37 Pemalakan 50
38 Membawa rokok dan pematik di lingkungan sekolah 25
39 Menkonsumsi rokok di lingkungan sekolah 50
40 Membawa atau menggunakan minuman keras di lingkungan sekolah 50
41 Berbohong (memanipulasi informasi) 50
42 Merusak, mengambil secara tidak sah fasilitas sarana prasarana belajar 50
43 Mengotori, menulisi dengan tulisan yang tidak pada tempatnya 25
44 Tawuran 150
45 Berkelahi, bertindak anarkis, dan pelanggaran pidana sejenis 50
46 Menyalahgunakan keuangan 100
47 Memakai make up berlebih 10
48 Memakai sendal di lingkungan sekolah saat KBM 10
49 Memakai kaos bebas, di lingkungan sekolah saat KBM 10
50 Tidak mengembalikan alat makan pedagang 10
51 Tidak menyimpan sampah bekas jajan di sekitar kelas 10
52 Berkata kotor, tidak sopan, kasar, menghina, fitnah, hasut. 10
53 Melakukan pelanggaran yang sama secara berulang 3 kali 50
54 menyebarkan konten negatif di media sosial 50
55 Bermain Game (HP) Saat Pelaksanaan KBM 10
56 Tidur di Kelas saat KBM 5
57 Tiduran/tidur di kelas 15
58 Menggangu jalannya Upacara Bendera 10